TNI dan Warga Gelar Briefing dan Doa Bersama Sebelum Laksanakan Pekerjaan

Pewarta:Iyut K.

Pangandaran,Hallo Berita Online.Com-Untuk memastikan kelancaran dan efektivitas dalam pelaksanaan tugas, anggota TNI bersama warga menggelar briefing sebelum memulai pekerjaan pemerataan tanah cabluk.

Kegiatan Briefing ini bertujuan memberikan arahan yang jelas, membagi tugas, serta memastikan setiap anggota memahami peran dan tanggung jawabnya, Sabtu (8/3/2024)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *