“Dan dapat menjalankan aktivitasnya sesuai dengan ketentuan yang berlaku,” ujar Nana.
Baca Juga:Berikan Pelayanan Terbaik Kepada Masyarakat, Satlantas Polres Purwakarta Tempatkan Personel
Lebih lanjut Nana,menyampaikan harapannya agar keberadaan PPWI dapat memberikan kontribusi positif bagi masyarakat khususnya dalam bidang jurnalisme warga.
“Juga peningkatan literasi informasi di Kabupaten Pangandaran,”tandasnya.