Tasikmalaya,Hallo Berita Online. Com- Polres Tasikmalaya Kota melakukan kegiatan pengamanan sidang Mahkamah Konstitusi (MK) terkait penetapan hasil Pilkada Serentak 2024, di Wilkum Kota Tasikmalaya, Senin (24/02/2025).
Dalam rangka menjaga kelancaran sidang, petugas keamanan dari Polres Tasikmalaya Kota dan instansi terkait lainnya dilaksanakan Patroli dan disiagakan di berbagai titik strategi.