“Untuk membersihkan material akibat longsor di jalan Bukanagara ditangani oleh Tim Badan penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Subang.Jajaran Muspika Kecamatan Cisalak (Camat, Koramil, Kapolsek) Taruna Siaga Bencana (TAGANA ) Desa Cupunagara,perangkat Desa dan di bantu oleh warga masyarakat,” kata Camat Kecamatan Cisalak
Kejadian bencana longsor di jalan Bukanagara tersebut,Camat kecamatan Cisalak sudah mengirim surat Kepada Bupati Kabupaten Subang.